BAHAYA TERLALU SERING MAKAN MAKANAN PEDAS

Bahaya Makanan Pedas Bagi Kesehatan

Makanan dengan cita rasa pedas merupakan makanan yang mempunyai banyak penggemar di semua kalangan baik anak kecil maupun orang dewasa. Di indonesia banyak sekali cita rasa kuliner yang mempunyai rasa pedas. Apalagi baru-baru ada beberapa rumah makan yang terkenal karena mempunyai menu makanan pedas yang di bedakan menurut tingkatan levelnya. Semakin tinggi levelnya makan semakin pedas rasanya.

Jika anda salah satu penggemar makanan pedas sebaiknya segera kurangi kebiasaan memakan makanan pedas. Rasa peda sebenarnya juga baik untuk kesehatan yaitu untuk membantu sistem pencernaan. Akan tetapi jika makanan pedas dikonsumsi berlebihan dengan tingkat kepedasan yang tinggi justru akan membahaya kan bagi kesehatan khusunya bagi Lambung.

Bahaya Makanan Makanan Pedas untuk Kesehatan Tubuh

Berikut pembahasan mengenai bahayanya makanan pedas bagi kesehatan.

1). Bahaya Untuk Lambung

Rasa pedas memiliki kombinaso antara rasa panas dan asam. Sehingga bila dikonsumsi berlebihan dan terus menerus akan mengakibatkan kerusakan pada dinding lambung. Dilambung terdapat zat asam jika ditambahkan dengan zat asam dari luar maka akibatnya akan merusak dinding lambung.

2). Penyebab Gastristis atau Maag Akut

Makanan pedas juga dapat menyebabkan penyakit maag akut pada lambung atau yang disebut dengan Gastristis. Gejala yang akan dialami adalah sering merasa mual, kemudian muntah yang disertai dengan diare.

3). Penyebab Gaster atau Tungkak Lambung

Tungkak lambung atau gaster adalah penyakit yang menyerang lambung dengan gejala merasakan lambing seperti terbakar karena adanya kerusakan atau peradangan pada lambung kemudian akan dilanjutkan dengan gejala muntah-muntah dan kepala tersa pusing

4). Sakit Kepala

Karena lambung mengalami gangguan kepala menjadi pusing, dan biasanya diakibatkan oleh penyakit maag akut atau gestristis. karena asam lambung berlebihan yang naik maka menimbulkan rasa pusing.

5). Bau Mulut dan Pengeroposan Padan Gigi

Bau mulut yang tidak sedap dan pengeroposan gigi karena disebabkan oleh asam lambung yang naik dam adanya kandungan asam yang berlebihan pada mulut.

Menghidari makanan yang pedas merupakan kebiasaan yang sulit untuk dihindari. Sebenarnya di perbolehkan mengkonsumsi makanan pedas asalkan dengan kadar atau tingkat kepedasan yang tifak berlebihan dan secukupnya.

Thanks for reading, Semoga bermanfaat :)


Previous
Next Post »
Thanks for your comment